7 Mifi 4G (LTE) Terbaik Unlock All Operator + Harga Terbaru

Modem wifi atau yang biasa disebut dengan mifi saat ini begitu populer, tidak heran banyak orang yang mencari informasi seputar harga terbaru di tahun 2018 ini. Dinilai lebih simpel dan mudah untuk dibawa kemana-mana. Memiliki daya tahan baterai yang cukup lama dan juga sudah mendukung 4G yang memang sudah terbukti kecepatannya dalam akses internet.

Kali ini modemasli.com akan memberikan rekomendasi untuk kalian semua mengenai 7 mifi terbaik dengan harga terjangkau update pada tahun 2018 ini.

Kumpulan Mifi 4G LTE Terbaik Lengkap Beserta Harganya

Daftar yang kami rekomendasikan dibawah ini semua berasal dari lapak di tokopedia, jadi kalian bisa langsung membelinya via link yang sudah kami sediakan dibawah nanti.

1. Mifi Modem Wifi 4G Huawei E5577 Unlock All Operator (Rp 745.000)

Seri huawei e5577 memang yang paling banyak diminati dan bahkan sudah terjual laris sejak tahun lalu. Admin sendiri menggunakan modem ini sudah lebih dari satu tahun tanpa kendala dan masih nyaman untuk dibawa kemana-mana. Daya bateraipun menurut saya sangat stabil dan lama, waktu normal saya terkoneksi terus bisa sampai 4 jam lebih.

Lihat/Beli Online DISINI

2. Movimax MV003 – Mifi Wireless Router XL Go 4G Unlock All GSM (Rp 429.000)

Movimax MV003 juga tidak kalah bagus. Modem ini mendukung konektivitas hingga 150mbps dan juga mendukung hingga 30 perangkat terkoneksi dalam waktu bersamaan. Modem ini sudah unlock untuk all gsm, jadi anda mau pakai kartu apa saja bisa dengan mifi ini.

Lihat/Beli Online DISINI

3. Mifi Router 4G UNLOCK Huawei E5673 Free Telkomsel Kuota 14Gb (Rp 565.000)

Yang cukup laris juga dari modem huawei adalah seri e5673. Mendukung hingga 16 koneksi dalam waktu bersamaan, dengan jarak hingga 10 meter dari perangkat. Dan yang paling penting tentunya unlock all gsm, jadi nanti tinggal ganti-ganti kartu aja kalo udah bosen dengan paketannya.

Lihat/Beli Online DISINI

4. Home Router Huawei 4G B310 Unlocked + Antena Indoor ORI (Rp 779.000)

Nah kalau yang ini bentuknya lebih besar dan memang lebih cocok di rumah saja (namanya juga home router hehe). Untuk pembelian ini, gratis antena indoor ori dan juga kelengkapan bersama adaptornya. Dengan spek yang lebih gahar (cek saja di lapaknya) modem ini mendukung hingga 32 user, amazing bukan?

Lihat/Beli Online DISINI

5. Modem WIFI BOLT ZTE MF90 B10 BEELINE UNLOCK ( MIFI SECOND / BEKAS ) (Rp 185.000)

Buat kamu yang punya budget pas-pasan tapi pengen dapet mifi yang bagus, bisa nih ke lapak yang satu ini. Disini kamu bisa dapetin mifi dengan kualitas bagus seperti baru, dilihat dari beberapa review pengguna cukup puas dengan penjualnya.

Lihat/Beli Online DISINI

6. Modem Mifi Huawei E5573 4G LTE 150MBps FDD850/1800 (Rp 565.000)

Mifi 4g lte ini menurut saya di bandrol dengan harga murah padahal sudah unlock all gsm. Seri huawei yang satu ini sudah tidak usah diragukan lagi, menang di awet dan juga tahan lama. Di klaim baterai bisa bertahan hingga 6 jam, dan juga mendukung hingga 16 perangkat.

Lihat/Beli Online DISINI

7. MODEM WIFI MIFI 4G LTE XL GO UNLOCK 90GB HUAWEI E5577 E5577C + ANTENA (Rp 1.149.889)

Ini adalah lapak yang pernah saya beli, namun harganya dulu tidak segitu. Penjual ramah dan cukup cepat dalam membalas pesan. Dulu saya pesan disini karena modemnya sudah di bypass, apa itu bypass? Bypass adalah keadaan dimana mifi bisa hidup walau tanpa baterai dengan keadaan bersama adaptor.

Jadi meskipun tidak menggunakan baterai, modem ini tetap akan hidup asal listrik dan adaptor terpasang. Saya sendiri pernah testing hingga 24 jam nonstop nyala terus hehe.

Lihat/Beli Online DISINI

Diatas adalah kumpulan penjual rekomended di tokopedia, mengingat saat ini tokped menjadi marketplace terbaik di indonesia. Jadi bagi kalian yang sedang nyari info harga mifi 4g lte yang bagus dan murah, bisa langsung dengen mengklik tombol yang sudah kita sediakan dibawahnya. Kalau bermanfaat, share ya 😀

You May Also Like

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *